Home / Bogor

Sabtu, 24 Desember 2022 - 00:28 WIB

Dalam Operasi Lilin 2022, Polres Bogor Siapkan Pos Pelayan Maupun Pos Pengamanan

Bogor, (MGA) – Dalam upaya menjamin keamanan dan kelancaran berlangsungnya hari raya Natal dan malam tahun baru 2023, Polres Bogor siapkan Posko Utama , Pos pelayanan dan Posko pengaman Selama berlangsungnya operasi lilin Lodaya 2002 polres Bogor.

Yang mana posko utama yang didirikan Polres Bogor tersebut berada di Mako Polres Bogor, Pos pelayanan terpadu berada di pos lantas 2B simpang Gadog, dan 15 pos pengamanan tersebar di berbagai titik lokasi di wilayah Kabupaten Bogor.

Baca Juga:  Latihan Bersama Relawan 1 2021 di Buka Ponco Sugianto

Kapolres Bogor AKBP Iman Imanuddin S.H.,S.I.K.,M.H Mengatakan bahwa tujuan didirikannya pos pelayanan maupun pos pengamanan selama berlangsungnya kegiatan operasi lilin lodaya 2002 ini Bertujuan agar pelaksanaan hari raya Natal pada 25 Desember 2022 Maupun malam pergantian tahun 2023 nanti dapat berjalan dengan aman dan kondusif.

Baca Juga:  Hari Lahirnya Pemuda Pancasila Yang Ke 63, PAC Dramaga Adakan Tasyakuran

Kita lakukan Pemantauan Situasi Kamtibmas melalui pos-pos yang telah kita dirikan tersebut, maupun secara langsung melakukan pengamanan di gereja-gereja yang melaksanakan kegiatan peribadahan serta lokasi- lokasi Yang menjadi titik Keramaian, sehingga masyarakat ini merasa aman dan nyaman dalam melaksanakan kegiatannya, Ungkap Kapolres Bogor AKBP Iman Imanuddin

Sumber: Humas Polres Bogor

Share :

Baca Juga

Dana Desa Sinarsari Tahap Awal Tahun 2023 Direalisasikan Untuk Pembelian Satu Unit Mobil Ambulance 2023

Bogor

Dana Desa Sinarsari Tahap Awal Tahun 2023 Direalisasikan Untuk Pembelian Satu Unit Mobil Ambulance 2023

Bogor

Jelang Hari Pahlawan, Kapolres Bogor Gelar Ziarah ke Makam Pahlawan Pondok Rajeg

Bogor

Proteksi Jembatan Desa Salah Satu Realisasi Pembangunan Desa Ciherang Mulai Dilaksanakan 2023

Bogor

Nantikan Laga Sepak Bola LIGA Fivefeo Awp 3 Akan kembali di Gelar

Bogor

Hari Satu Kebaikan Polsek Cibinong Lakukan Kegiatan Jumat Bersih

Bogor

Polda Jambi Gerak Cepat Salurkan Air Bersih ke Warga Yang Terdampak Krisis Air

Bogor

Gelar Patroli Skala Besar Polres Bogor Amankan Sejumlah Pelajar

Bogor

Polres Bogor Gelar Pengukuhan dan Pelantikan Pokdar Kamtibmas
Lewat ke baris perkakas