Home / Kepolisian

Sabtu, 23 September 2023 - 07:06 WIB

Gelar Jum’at Curhat Di Kelurahan Lepo-Lepo, Kapolsek Baruga : Jum’at Curhat Sarana Komunikasi Antara Polri Dan Masyarakat

JURNALISWARGA.ID, KENDARI Kapolsek Baruga AKP La Ode Arsangka beserta Personelnya kembali menggelar Kegiatan Jum’at Curhat yang bertempat di Wilayah RT. O24/RW. 03, BTN Mekar Asri, Kelurahan Lepo-Lepo, Kecamatan Baruga, Kota Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) pada Kamis (21/09/2023) Sore.

Sama seperti biasanya, Kegiatan Jum’at Curhat yang dilaksanakan oleh Polri khususnya Polsek Baruga ini bertujuan untuk mendengarkan Curhatan atau Keluhan, Saran, Masukan serta Kritik dari Warga untuk meningkatkan kembali Kepercayaan Masyarakat terhadap Polri dan membangun Kinerja Polri yang lebih baik.

Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Baruga AKP La Ode Arsangka yang didampingi Personelnya, Bhabinkamtibmas dan juga dihadiri Ketua RT. 024 Bapak Ismed beserta Puluhan Warga Masyarakat Sekitar.

Baca Juga:  Lestarikan Budaya Nusantara, TNI AL Launching Pagelaran Wayang Orang

“Kegiatan Jum’at Curhat merupakan Program Polri agar lebih dekat dengan Masyarakat untuk mendengarkan secara langsung Curhatan atau Keluhan yang dirasakan oleh Masyarakat,” Kata Mantan Kapolsek Abeli

Ada Beberapa Pokok Permasalahan yang didiskusikan dengan Warga Masyarakat dalam Kegiatan Jum’at Curhat diantaranya yaitu Membahas terkait Suara Musik yang terlalu besar, Aktifitas Las dan Drainase serta Program di Wilayah BTN Mekar Asri.

Pada Kesempatan ini, Kapolsek Baruga AKP La Ode Arsangka mengatakan bahwa Selain mendengarkan Keluhan Warga Masyarakat secara langsung dengan Pendekatan Humanis, Program Jum’at Curhat juga dilaksanakan dalam rangka menciptakan Situasi Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Sitkamtibmas) di Wilayah Hukum (Wilkum) Polsek Baruga agar tetap terjaga dan terciptanya Situasi yang Aman serta Kondusif.

Baca Juga:  Wujudkan Kamseltibcar Lantas, Bhabinkamtibmas Polsek Tondon Nanggala Berikan Himbauan Pentingnya Penggunaan Kaca Spion 2023

“Kegiatan Jumat Curhat merupakan Program Mingguan dan dijalankan secara Rutin oleh Polsek Baruga yang bertujuan untuk mempererat Hubungan Silaturahmi dengan Warga Masyarakat,” Jelasnya.

Saya berharap dengan adanya Komunikasi dalam Kegiatan Jum’at Curhat ini akan semakin terjalin Hubungan yang baik antara Polri dan Kemasyarakatan serta Mampu Menyerap Aspirasi juga dapat Menekan Potensi Gangguan Kamtibmas di Wilkum Polsek Baruga.

“Dengan adanya Komunikasi dalam Kegiatan Jum’at Curhat ini akan semakin terjalin Hubungan yang baik antara Polri dan Masyarakat serta mampu Menyerap Aspirasi juga dapat menekan Potensi Gangguan Kamtibmas di Wilkum Polsek Baruga,” Harap dan Tutupnya.

Laporan/Editor : Muhammad Irwansyah (Wartawan Muda PWI Angkatan Ke-26).

Share :

Baca Juga

Kepolisian

Tim Audit BPK RI Melakukan Pemeriksaan Internal Laporan Keuangan Polri T.A 2024 Di Polres Konsel

Kepolisian

WAKAPOLSEK MAMAJANG TURUT ANDIL SAFARI SEKOLAH DI KECAMATAN MAMAJANG

Kepolisian

Upaya Cooling System Jelang Pemilu 2024, Sat Samapta Polres Torut Tingkatkan Gelar Patroli KRYD

Kepolisian

“FS” Tersangka, Kapolri Lulus Ujian Terberat

Kepolisian

Kapolda Sulsel Lepas Bantuan Untuk Korban Gempa Cianjur

Kendari

Polwan Polda Sultra Ikuti Pelatihan Dan Peningkatan Kemampuan Master Of Ceremony (MC)

Kepolisian

Polres Palopo Gelar Lat Pra Ops Lilin 2022 Dalam Persiapan Pengamanan Nataru

Kepolisian

Bersama Jaga Kedamaian, Kapolsek Lainea Himbau Warga Masyarakat Sekitar PT. WIN Agar Tetap Tenang Dan Tidak Mudah Terprovokasi.
Lewat ke baris perkakas