Kodim 1414/Tator Bersinergi Melalui Gerak Jalan Santai Dalam Rangka HUT Ke-76 Bhayangkara

MEDIA GROUP AJWI~JURNALISWARGA.ID | TORAJA UTARA – Wujud nyata Sinergitas TNI-POLRI dan Rakyat, Kodim 1414/Tator menggelar kegiatan Gerak Jalan Santai bersama personil Polres Toraja Utara hari ini dalam rangka menyambut HUT Ke-76 Bhayangkara Tahun 2022, Minggu (26/06/2022).

Kegiatan Gerak Jalan Santai ini dimulai dengan Start dari Makodim 1414/Tator melewati Mapolres Toraja Utara, Kandean Dulang kemudian menuju kembali Finish di Makodim 1414/Tator melalu jalan poros.

Baca Juga:  Pelajar SMK Yang Tenggelam di Danau Bonardo, Berhasil di Temukan Polsek Cileungsi dan Tim Gabungan

Dalam sambutannya, Dandim 1414/Tator Letkol Inf. Amril Hairuman Tehupelasury, S.I.P menyampaikan bahwa kegiatan Gerak Jalan Santai ini sebagai wujud nyata dalam menjalin Sinergitas TNI-POLRI.

“Ini merupakan moment dan kesempatan yang sangat bagus, tempat kita bersilaturahmi, menjaga Kekompakan serta Sinergitas TNI-POLRI untuk Bangsa dan Negara,” ujar Dandim.

“Selain itu, kegiatan ini sangat baik untuk kesehatan kita sendiri dan Saya juga berharap hal seperti ini dapat berlangsung terus kedepannya,” imbuh Letkol Amril Hairuman Tehupelasury.

Baca Juga:  RAKERDA IV DPW MUKI DIY, YUSUF LANGKE : TETAP JALANKAN PROGRAM KERJA

Turut ikut dalam kegiatan tersebut antara lain Kompol Marten Buttu (Wakapolres Toraja Utara), Mayor Inf. Oberan Tandirerung (Kasdim 1414/Tator), Personil Mapolres Toraja Utara, Personil Kodim 1414/Tator dan Ibu-Ibu Persit KCK Cabang XLI Dim 1414/Tator.

Reporter/Editor: Muhammad Irwansyah (Pendim 1414/Tator)

Share :

Baca Juga

Desa / Kelurahan

Labfor Polri Masih Terus Periksa HP Dan CCTV Kasus Brigadir J Secara Scientific Crime Investigation
Momen Ibu Iriana dan Anggota OASE KIM Main Permainan Tradisional Bersama Anak-Anak 2023

Sekretariat Kepresidenan

Momen Ibu Iriana dan Anggota OASE KIM Main Permainan Tradisional Bersama Anak-Anak 2023

Desa / Kelurahan

Jalin Sinergi Di Wilayah Teritorial, Babinsa Koramil 1417-13/Landono Bersama Bhabinkamtibmas Gelar Komsos Dengan Warga Binaan 

Nasional

Bertemu Pimpinan Partai Koalisi, Presiden Beberkan Angka-Angka Penanganan Covid-19

Desa / Kelurahan

Tanamkan Sejak Dini, Babinsa Koramil 1417-04/Laibea Beri Materi Wasbang Kepada Siswa-Siswi SDN 08 Kolono 

Polri

Upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat Personel Satbrimob Polda Kalbar 2023

Agama

Babinsa Andowia Hadiri Rapat Pembentukan Panitia Dalam Rangka Peringati HUT Kemerdekaan RI Ke-77 Mendatang

Kepolisian

Cegah Karhutla, Polres Torut Gelar Jum’at Curhat Bersama BPBD
Lewat ke baris perkakas