Home / Bogor

Minggu, 20 November 2022 - 23:49 WIB

Lurah Eva Fauziah,S,.STP,.M,.Si Resmikan dan Menandatangani Prasasti Aula Gedung Serbaguna Kelurahan Nanggewer

Bogor, (MGA) – Masyarakat Kelurahan Nanggewer bersyukur dengan hadirnya satu unit Gedung Serbaguna yang telah di seraterimakan dari PT Dua Berkat Properti ke Pemerintah Kabupaten Bogor melalui kelurahan Nanggewer melalui penandatanganan Prasasti oleh Direktur PT.Dua Berkat Properti, Camat Cibinong dan Lurah Nanggewer. Sabtu (19/11/2022)

Peresmian Gedung Serbaguna Kelurahan Nanggewer dirangkaikan dengan Memperingati Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 1444 H

Turut hadir dalam pada kegiatan ini antara lain PT.Dua Berkah Property Bapak Indra Eryanto,Camat Cibinong Dr. Rusliandy, S.STP, M.Si, ME, Lurah Nanggewer Eva Fauziah,S,.STP,.M,.Si beserta Jajarannya, Ketua RT/RW Kelurahan Nanggewer, Tokoh Agama, Toko Masyarakat, serta warga masyarakat sekitarnya.

Lurah Nanggewer saat dimintai keterangan awak media mengungkapkan rasa syukurnya atas terselenggaranya kegiatan maulid dan serah terima gedung serbaguna kelurahan Nanggewer.
“Alhamdulillah hari ini berjalan lancar dan sukses, animo warga masyarakat yang hadir juga Banyak sekali.”Ucapnya

Baca Juga:  Lanud Iswahjudi Siap Sukseskan Angkasa Yudha 2021

Lebih lanjut Lurah Nanggewer Eva Fauziah, S,.STP,.M.Si berharap dengan adanya aulah ini bisa bermanfaat dengan baik.

“Mudah-mudahan baik itu aulah bisa dimanfaatkan untuk kegiatan kelurahan maupun kegiatan sosial kemasyarakatan masyarakat Nanggewer sekitarnya.”Harapnya

“Juga peringatan maulid ini menjadi momentum bagi kita meningkatkan iman ketagwaan dan kecintaan kita kepada baginada Rasul Nabi Besar Muhammad SAW.”Sambungnya.

Lurah Nanggewer menjawab pertanyaan awak media bahwa Masyarakat boleh menggunakan aulah ini asal di jaga kebersihannya sehingga bisa tahan lama.
“Ya, Bisa di gunakan bagi masyarakat Nanggewer, Asal selalu di jaga kebersihannya sehingga bisa awet, silahkan hubungi langsung kelurahan bila masyarakat hendak menggunakannya “Tutupnya

Baca Juga:  Wakapolri Bicara Bagaimana Melindungi Dunia Pendidikan Dari Paham Radikalisme

Camat Cibinong Dr.Rusliandy dalam sambutannya menyampaikan rasa terima kasih karena pembangunan telah selasai.
“Alhamdulilah dengan dengan selesainya di bangun gedung serba guna ini dapat meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dengan nyaman” tuturnya.

Menutup sambutannya, camat Cibinong berharap agar gedung ini makin meningkatkan sinergitas pelayanan kepada masyarakat berjalan lancat.
“Semoga dengan adanya gedung ini menjadi pondasi meningkatnya sinergitas antara pemerintahan dengan masyarakat untuk umumnya,” harapnya.

Kegiatan Maulid ini diselenggarakan oleh Paguyuban RW kelurahan Nanggewer. (NR)

Share :

Baca Juga

Bogor

Banjir Rendam Pemukiman Warga Di 5 RW Desa Cijayanti

Bogor

Reuni Akbar Alumni Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Djuanda Bogor: Merajut Kebersamaan, Menyemai Peluang Baru

Bogor

Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri Resmi Usung Ganjar Pranowo Capres 2024

Bogor

GARDA PRABOWO DAMPINGI KORBAN PELECEHAN SEKSUAL DIBAWAH UMUR
Suara Caleg DPR-RI Gerindra Dapil Jabar V No.5 Nurita Hayatin, SH Hilang secara Misterius

Bogor

Suara Caleg DPR-RI Gerindra Dapil Jabar V No.5 Nurita Hayatin, SH Hilang secara Misterius

Bogor

Polres Bogor Amankan Pelaku Pemalsuan Tiket Pertandingan Sepak Bola

Bogor

Hindari Penggunaan 5 Obat Sirup Yang di Larang BPOM oleh Masyarakat, Polres Bogor Lakukan Sosialisasi

Bogor

Yayasan Al Hazmi Ciriung Menyelenggarakan Pemotongan Hewan Qurban 1443 H
Lewat ke baris perkakas