BerandaJakartaMenteri Basuki Apresiasi Penyerahan Bibit Tanaman Untuk IKN Dari Purnawirawan TNI AD

Menteri Basuki Apresiasi Penyerahan Bibit Tanaman Untuk IKN Dari Purnawirawan TNI AD

Author

Date

Category

Jakarta, (MGA) – Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengapresiasi penyerahan bantuan 141.400 bibit tanaman dari 65 jenis dan 17.000 rumput vetiver untuk Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara dari Persatuan Purnawirawan @tni_angkatan_darat (PPAD).

Bibit tanaman ini diserahkan oleh Ketua PPAD Letjen TNI (Purn) Doni Monardo kepada Menteri Basuki di Kebun Bibit Cibubur, Bekasi, Jawa Barat, Senin (21/11/2022).

Baca Juga:  Akhir Tahun ke Maluku Utara, Kemendagri Monev dan Asistensi Realisasi APBD dan Penanganan Inflasi

Menteri Basuki mengatakan, pemerintah merencanakan penanaman pohon secara heterogen di IKN. Sebanyak 75% lahan di IKN akan diperuntukkan sebagai ruang terbuka hijau, termasuk di seluruh infrastruktur yang dibangun.

Salah satu langkah yang dilakukan pemerintah untuk penghijauan IKN adalah dengan membangun Pusat Persemaian Mentawir di Bukit Bangkiran, yang akan memproduksi sekitar 15-20 juta bibit pohon per tahun.

Baca Juga:  Satu Unit Mobil Box Terguling di Jalanan Raya Alternatif Cileungsi- Cibubur, Pihak Kepolisian Lakukan Evakuasi

Kementerian PUPR memberikan dukungan berupa pembangunan prasarana air baku Embung Mentawir untuk memenuhi kebutuhan air bagi bibit-bibit pohon tersebut.

Sigap Membangun Negeri #IKNKita

Leave A Reply

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Linda Barbara

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Vestibulum imperdiet massa at dignissim gravida. Vivamus vestibulum odio eget eros accumsan, ut dignissim sapien gravida. Vivamus eu sem vitae dui.

Recent posts

Recent comments