Home / Hukum / Kepolisian / Konawe Selatan / Politik / Polri

Rabu, 15 November 2023 - 15:43 WIB

Polres Konsel Laksanakan Giat Gelar Operasional Bulanan Yang Dirangkaikan Dengan Anev Kamtibmas Bulanan Tahun 2023

JURNALISWARGA.ID | KONSEL – Kepolisian Resor Konawe Selatan (Polres Konsel) melaksanakan Kegiatan Gelar Operasional Bulanan yang di rangkaikan dengan Analisa dan Evaluasi (Anev) Kamtibmas Bulanan Tahun 2023 yang bertempat di Ruang Wicaksana Leghawa Mapolres Konsel, Rabu (15/11/2023).

Kapolres Konsel AKBP Wisnu Wibowo, S.H., S.IK., M.Si pimpin langsung pelaksanaan Kegiatan Gelar Operasional Bulanan yang di rangkaikan dengan Anev Kamtibmas Bulanan Tahun 2023 dan di hadiri oleh Kabag Ops AKP Ismail Pali, S.H., M.M, Para Kabag, Kasat, Kasi serta Kapolsek Jajaran Polres Konsel.

Adapun Sambutan Kapolres Konsel AKBP Wisnu Wibowo, S.H., S.IK., M.H dalam Pembukaan Kegiatan Gelar Operasional Bulanan yang di rangkaikan dengan Anev Kamtibmas Bulanan Tahun 2023 bahwa ke depan ada banyak Kegiatan yang akan Kita laksanakan seperti Operasi Mantap Brata dalam rangka Pemilu Serentak Tahun 2023-2024 yang sedang terlaksana dan pada Bulan Desember juga akan di Gelar Operasi Lilin Anoa Tahun 2024.

“Ke depan ada banyak Kegiatan yang akan Kita laksanakan seperti Operasi Mantap Brata dalam rangka Pemilu Serentak Tahun 2023-2024 yang sedang terlaksana dan pada Bulan Desember juga akan di Gelar Operasi Lilin Anoa Tahun 2024,” kata AKBP Wisnu Wibowo.

Kegiatan Gelar Operasional Bulanan yang di rangkaikan dengan Anev Kamtibmas Bulanan Tahun 2023 bertujuan untuk perbaikan Kinerja ke depan dalam pelaksanaan Paparan memberikan Cerminan serta Gambaran akan pelaksanaan Tugas ke depan yang akan di hadapi serta Gambaran rencana tindak lanjut yang akan di laksanakan, Semoga Hari ini akan lebih baik dari Hari kemarin.

Baca Juga:  Ratusan Masyarakat Yang Tergabung Dalam Ikatan Persatuan Sopir Dump Truk Kabupaten Konawe Gelar Unras Di DPRD Provinsi Sultra

Kegiatan di lanjutkan dengan Paparan oleh Kabag Ops AKP Ismail Pali, S.H., M.M tentang Situasi Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Sitkamtibmas)  Bulan September dan Oktober 2023, di mana pada Bulan September terjadi Jumlah Tindak Pidana sebanyak Tiga Puluh Empat (34) Kasus yakni Kejahatan Konvensional sebanyak Tiga Puluh Tiga (33) Kasus dan Kejahatan Trans Nasional sebanyak Satu (1) Kasus. Kemudian, pada Bulan Oktober Pelanggaran Lalu Lintas sebanyak Delapan Puluh Tiga (83) Kasus, di mana Pelanggaran tersebut di dominasi oleh Swasta sebanyak Tiga Puluh Tiga (33) Kasus,

“Pada Bulan September terjadi Jumlah Tindak Pidana sebanyak Tiga Puluh Empat (34) Kasus dan pada Bulan Oktober Pelanggaran Lalu Lintas terjadi sebanyak Delapan Puluh Tiga (83) Kasus, di mana Pelanggaran tersebut di dominasi oleh Swasta sebanyak Tiga Puluh Tiga (33) Kasus,” papar AKP. Ismail Pali.

“Tahapan Penyelenggaraan Pemilu Tahun 2023-2024 Daerah Pemilihan Kabupaten Konsel sebanyak Tujuh (7) Daerah Pemilihan dengan Jumlah Wajib Pilih sebanyak Seratus Delapan Puluh Ribu Lima Ratus Sembilan Puluh Lima (180.595) dengan Jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) sebanyak Seribu (1.000) TPS dengan rincian di Wilayah Hukum Polres Konsel sebanyak Delapan Ratus Tiga Puluh Tujuh (837) TPS dan di Wilayah Hukum Polresta Kendari sebanyak Seratus Enam Puluh Tiga (163) TPS,” tambahnya.

Selanjutnya, Kasat Intelkam, Kabag Ren, Kabag Log dan Para Kapolsek jajaran Polres Konsel juga memberikan Paparannya Masing-masing.

Baca Juga:  Eksklusif, Begini Jawaban Bupati Konut Atas Viralnya Tantangan Ketua DPRD Morowali Soal Polemik Tersus Jetty PT. Tiran Indonesia.

Adapun Beberapa Arahan dan Penekanan dari Kapolres Konsel AKBP Wisnu Wibowo. S.H., S.I.K., M.Si dalam Kegiatan Gelar Operasional Bulanan yang di rangkaikan dengan Anev Kamtibmas Bulanan Tahun 2023 yakni bahwa “ke depan Kita akan memasuki pelaksanaan Quick Wing Triwulan IV dalam pelaksanaan Operasi Mantap Brata Pemilu Tahun 2023-2024, Meminimalisir Kegaduhan yang akan terjadi, Selalu Koordinasi dengan Pihak Penyelenggara Pemilu, Setiap Kegiatan Kepolisian di Amplifikasi lewat Media Sosial (Medsos), Tingkatkan Kegiatan Patroli yang lebih selektif ke Titik Rawan terjadinya Gangguan Kamtibmas, Perbanyak Kegiatan bersama Masyarakat bila masuk dalam Ranah Hukum maka Penyelesaiannya melalui Rana Hukum pula, Tunggakan Perkara segera di selesaikan, Berikan Kepastian Hukum kepada Masyarakat, Tingkatkan Kegiatan Preventif dan Preemtif, Kapolsek Jajaran memantau k6egiatan Sekolah di Wilayah Masing-masing masing, Galang Orang Tua Murid dan Para Guru untuk meminimalisir terjadinya Kecelakaan Lalu Lintas, Tetap Jaga Kedisiplinan, Cegah terjadinya Kegaduhan Masalah konflik, Siapkan Kamtibmas yang Kondusif jelang pelaksanaan Pemilu Serentak 2023-2024, Antisipasi Kegaduhan walaupun Sifatnya Kecil tapi meresahkan Masyarakat, Kegiatan Sambang, Door To Door System Bhabinkamtibmas, Pembuatan Laporan Informasi dan Kesiapan Kamtibmas jelang pelaksanaan Pemilu tahun 2023-2024 serta Netralitas Harga Mati,” tegas dan tutup Kapolres Konsel AKBP Wisnu Wibowo.

Sumber : Humas Polres Konawe Selatan.

Lapoean/Editor : Muhammad Irwansyah (Wartawan Muda PWI Angkatan Ke-26).

Share :

Baca Juga

Kepolisian

Peduli Dampak Kemarau, Kapolres Konsel Serahkan Bantuan Air Bersih

Kepolisian

Tak Mau Berkepanjangan, Kapolsek Laonti – Polres Konsel Panggil Dan Mediasi Pemuda Yang Terlihat Adu Jotos Saat Pesta

Kepolisian

Kehadiran Polisi Dirasakan Masyarakat, Polres Palopo Strong Poin Pada Titik Rawan Di Kota Palopo

Kepolisian

Bhayangkari Cab. Polres Konsel Melaksanakan Bantuan Sosial Dalam Rangka HUT Ke-70 HKGB Tahun 2022

Kepolisian

Dalam Rangka Menyambut HUT RI Ke-77, Kantor Pelayanan Masyarakat Polres Palopo Renovasi Ruangan Bersuasana Merah Putih

Desa / Kelurahan

Babinsa Puuwatu Himbau Para Tukang Ojek Dalam Membawa Penumpang

Kepolisian

Jalin Sinergitas TNI-Polri, Kapolsek Ngapa Pimpin Apel Gabungan Di Lapangan Mako Polsek Ngapa

Kepolisian

Ngopi Bareng Dengan Wakapolres Konsel, Warga Masyarakat Minta Penambahan Personel Bhabinkamtibmas
Lewat ke baris perkakas