Home / Polres Bogor

Sabtu, 24 Juni 2023 - 14:55 WIB

Polsek Cisarua Polres Bogor Gelar Olah TKP Lahan Kosong Yang Terbakar 2023

Polres Bogor, (Jurnaliswarga.id) – Kebakaran terjadi di sebuah lahan kosong yang berada di desa Tugu selatan, Kecamatan Cisarua Kabupaten Bogor pada Jum’at 23 Juni 2023 sekitar Sore hari. (24/6/2023)

Lahan dengan luas 20 M2 yang merupakan areal HGU PTPN VIII Gunung mas tersebut di ketahui terbakar sekitar pukul 16.00 WIB. Pihak kepolisian Polsek Cisarua Polres Bogor yang datang ke lokasi pun mencoba melalukan pemadaman api dengan alat seadanya hingga api pun dapat di padamkan berselang sekitar 30 menit.

Baca Juga:  Kapolri: Hari Juang Polri Jadi Semangat Generasi Muda Hadapi Berbagai Macam Tantangan Zaman

Polsek Cisarua Polres Bogor Gelar Olah TKP Lahan Kosong Yang Terbakar 2023Guna mengantisipasi menyalanya kembali api, satu unit mobil pemadaman kebakaran yang datang ke di lokasi pun memberikan racun api.

Kapolsek Cisarua Polres Bogor Kompol H. Supriyanto mengatakan bahwa di duga sumber api dan penyebab terjadinya kebakaran tersebut berasal dari puntung rorok yang di buang dan membakar dedaunan yang kering, tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut dan saat ini sudah dinyatakan aman kondusif, jelas Kapolsek Cisarua Polres Bogor Kompol H. Supriyanto. (Red/Humas Polres Bogor)

Share :

Baca Juga

Polres Bogor

Sinergitas TNI – POLRI Silahturahmi ke kantor Desa Pasirlaja Kec. Sukaraja Kab. Bogor tingkatkan Harkamtibmas 2023
Sinergitas TNI - Polri Wilayah Hukum Polsek Ciawi melaksanakan sambang warga Beri Pesan Kamtibmas dan Edukasi TPPO 2023

Polres Bogor

Sinergitas TNI – Polri Wilayah Hukum Polsek Ciawi melaksanakan sambang warga Beri Pesan Kamtibmas dan Edukasi TPPO 2023

Polres Bogor

Kapolres Bogor Pimpin Upacara Sertijab Para Kapolsek Jajaran Serta Kenaikan Pangkat Pengabdian Polres Bogor

Polres Bogor

Polri Kerahkan Ribuan Personel Amankan PON XXI 2024 di Aceh dan Sumut
Angin Puting Beliung Akibatkan 28 Rumah Alami Kerusakaan ,Pihak Kepolisian dan Instansi Terkait Lakukan Penanganan

Polres Bogor

Angin Puting Beliung Akibatkan 28 Rumah Alami Kerusakaan ,Pihak Kepolisian dan Instansi Terkait Lakukan Penanganan

Polres Bogor

Jaga Kondusifitas Jelas Pilpres, Kapolres Bogor Bersama Dandim 0621 Gelar Pengajian Bersama Warga Masyarakat
Sinergitas TNI - Polri Wilayah Hukum Polsek Parungpanjang Polres Bogor laksanakan Giat Ops Mantap Brata Dengan Monitoring Wilayah Beri Pesan Kamtibmas 2023

Polres Bogor

Sinergitas TNI – Polri Wilayah Hukum Polsek Parungpanjang Polres Bogor laksanakan Giat Ops Mantap Brata Dengan Monitoring Wilayah Beri Pesan Kamtibmas 2023

Polres Bogor

Kapolri Laksanakan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pusdiklat SPSI di Kawasan Jatiluhur Purwakarta
Lewat ke baris perkakas