BerandaKepolisianKaro SDM Polda Sultra Beri Pengarahan Kepada Perwira Lulusan Akpol Dan SIP

Karo SDM Polda Sultra Beri Pengarahan Kepada Perwira Lulusan Akpol Dan SIP

Author

Date

Category

Jurnaliswarga.id | KENDARI – Kepala Biro (Karo) SDM Polda Sultra Kombes Pol. Danang Beny K, S.I.K., M.H bersama Kabag Binkar Ro SDM AKBP Achmad Fathul Ulum, S.I.K., M.H melaksanakan Pembinaan Perwira Polri pasca Pendidikan Pembentukan di Lingkungan Polda Sultra Tahun 2023, Jumat (20/01/2023).

Pembinaan kepada Perwira Polri yang terdiri Alumni Akademi Kepolisian (Akpol) Lulusan Tahun 2010 s.d 2022 dan Alumni Sekolah Inspektur Polisi (SIP) Lulusan Tahun 2009 s.d 2022 yang dilaksanakan secara Daring melalui Zoom Meeting yang bertempat di Ruang C.A.T Assessment Center Biro SDM Polda Sultra melalui sarana Vicon.

Baca Juga:  Antisipasi Terjadinya Longsor, Babinsa Koramil 1417-13/Poasia Bersama Warga Bangun Tanggul

Karo SDM Polda Sultra mengatakan bahwa Kegiatan Pembinaan untuk Menumbuhkan Kesadaran (Insight) bagi Para Peserta terhadap Perilaku Proaktif terhadap Budaya Polisi yang Profesional dan Berintegritas serta Meningkatkan Pengetahuan mengenai Peraturan yang berlaku terkait menjadi Polisi yang Berintegritas, Profesional, dan Beretika.

Baca Juga:  Polsek Gunung Putri Polres Bogor Bergerak Cepat, Periksa Juru Parkir dan Pengunjung Minimarket Yang Terlibat Keributan ramai di Medsos 2023

“Kita lakukan Pembinaan kepada Perwira guna Mencegah terjadinya Pelanggaran serta Peningkatan Kualitas Perwira Polri dalam Menjalankan Tugas dan Fungsinya menjadi Pemimpin yang Profesional dan Tangguh di Masa Depan,” Pungkas Kombes Pol Danang.

Jurnalis/Editor : Muhammad Irwansyah.

(Sumber : Humas Polda Sultra).

Leave A Reply

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Linda Barbara

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Vestibulum imperdiet massa at dignissim gravida. Vivamus vestibulum odio eget eros accumsan, ut dignissim sapien gravida. Vivamus eu sem vitae dui.

Recent posts