Online TV Nusantara

Online TV Nusantara

BerandaTNIHadirkan Bibit Baru, Garuda Cup 1 Resmi Di Tutup

Hadirkan Bibit Baru, Garuda Cup 1 Resmi Di Tutup

Author

Date

Category

Jurnaliswarga.id | KONAWE – Babinsa Koramil 1417-03/Lambuya Pelda Gunarto menghadiri Acara Penutupan dan Penyerahan Hadiah Turnamen Garuda Cup 1 Sepak Bola Usia Dini, bertempat di Lapangan Sepak Bola Anamolepo, Kel. Uepai, Kec. Uepai, Kab. Konawe, Prov. Sulawesi Tenggara, Minggu (15/01/2023).

Hadir dalam Kegiatan tersebut antara lain Rusdianto SE.M,M (Wakil Ketua DPR Kab. Konawe), Aipda Iskandar (mewakili Kapolsek Lambuya), Masrul, S.Sos (Camat Uepai), Jasmin, S.E (Camat Puriala), Sumantri, S.E (Wakil Ketua ASKAB Kab. Konawe), Nopriyanto S.Sos (Lurah Uepai) dan Musafir, S.E (Pengurus ASKAB Kab. Konawe).

Baca Juga:  Babinsa Puuwatu Pantau Kegiatan Bazar Pangan Murah

Menurut Babinsa Koramil 1417-03/Lambuya, bahwa Kegiatan Turnamen ini sangat Bermanfaat, disamping untuk Mencari Bibit Pemain Sepak Bola yang berada di Desa dan Kelurahan.

“Melalui Event ini juga dapat dijadikan Pengalaman dan Pelajaran Penting bagi Seluruh Tim,” Imbuh Pelda Gunarto.

Baca Juga:  Pembangunan Gereja Oikumene Kodim 1414/Tator Hari Ini Dimulai, Dandim : Mengajak Semua Pihak Untuk Membantu dan Mendukung Lewat Do'a

Masih Pelda Gunarto mengatakan bahwa Kegiatan Turnamen ini juga guna Meningkatkan Hubungan dengan Warga di Wilayah sehingga tercipta Hubungan dan Kerjasama yang baik.

“Diharapkan dengan adanya Kegiatan seperti ini dapat Mengasah Kemampuan yang dimiliki oleh Anak Muda serta Menangkal Pergaulan Bebas di Jaman Sekarang ini,” Pungkas Bintara Tinggi.

Jurnalis/Editor : Muhammad Irwansyah.

(Sumber : Pendim 1417/Kendari).

Leave A Reply

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Linda Barbara

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Vestibulum imperdiet massa at dignissim gravida. Vivamus vestibulum odio eget eros accumsan, ut dignissim sapien gravida. Vivamus eu sem vitae dui.

Recent posts

Recent comments