Home / TNI

Selasa, 15 November 2022 - 22:28 WIB

Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, S.I.P., S.Sos., M.Tr(Han) Terkejut Merasakan Lombok Terpedas Kebanggaan Toraja

Jurnaliswarga.id | Maros – Pelaksanaan Giat Panen Raya dan Bakti Sosial (Baksos) oleh Pangdam XIV/Hasanuddin di Desa Je’ne Taesa, Kec Simbang, Kab. Maros, Prov. Sulawesi Selatan (Sulsel), Selasa(15/11/2022) berjalan sangat Meriah dan Warga sangat Antusias mengikut Kegiatan tersebut.

Pangdam XIV/Hasanuddin menyampaikan bahwa Ketahanan Pangan tidak hanya Tanggung Jawab Perorangan namun Tanggung Jawab Kita Semua agar Indonesia siap menghadapi berbagai Tantangan Pangan dan Ekonomi di Masa Depan.

Baca Juga:  Sertijab Komandan Batalyon Infanteri 725/Woroagi, Pengganti Dijabat Putra Asli Sultra

Yang unik, Pangdam XIV/Hasanuddin yang sempat menggigit Lombok Katokon di Stand Kodim 1414/Tator, Beliau ingin Merasakan langsung Pedasnya Lombok Katokon Asli Toraja yg sedang Viral mendunia. Alhasil, Pangdam XIV/Hasanuddin cukup Kepedasan sambil meminta Air Minum utk menghilangkan Rasa Pedas tersebut.

Kepada Dandim 1414/Tator letkol Inf. Monfi Ade Chandra, Pangdam XIV/Hasanuddin sampaikan untuk melaksanakn Budidaya Lombok Katokon di Kodim 1414/Tator agar Masyarakat Toraja semakin Giat Menanam Lombok Katokon yang tentunya bisa Menambah Hasil Ekonomi bagi Warga.

Baca Juga:  Pangdam Hasanuddin Pimpin Apel Gelar Pasukan Sambut Kedatangan Wapres RI

“Hal ini sesuai Perintah Presiden RI utk Menanam Tanaman Holtikultura di Pekarangan Rumah dan Menjadi salah satu Upaya melawan Inflasi di Indonesia,” Ujarnya.

Reporter/Editor : Muhammad Irwansyah.

Sumber : Pendim 1414/Tator.

Share :

Baca Juga

Budaya

Babinsa Poasia Laksanakan Pendampingan Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Dari Universitas Haluoleo (UHO)

Agama

Pantau Debit Air, Babinsa Sambangi Sungai Lahambuti

Desa / Kelurahan

Pangdam Hasanuddin Pimpin Apel Gelar Pasukan Sambut Kedatangan Wapres RI

Keerom

Semarakkan HUT TNI, Satgas Pamtas Yonif 711/Rks Bersama Warga Lakukan Ini

TNI

Tyson Berhasil Membawa Pulang Hadiah 10 Juta Rupiah Dari Lomba Mancing HUT TNI Ke-77

TNI

Pelantikan Cata PK, Pangdam Hasanuddin : Tidak Ada Prajurit Yang Hebat, Yang Ada Prajurit Yang Terlatih

Nasional

Sosialisasikan Kebijakan Pimpinan, Aspers Kasdam XII/Tpr Pimpin Rakernis Bidang Personel

TNI

Pangdam Hasanuddin Bersama Ketua Persit KCK PD XIV/Hasanuddin Mengikuti Vicon Tentang Percepatan Penurunan Stunting
Lewat ke baris perkakas